Alat Penurun Berat Badan
Albert sedang berdiskusi dengan seorang dokter tentang alat penurun berat badan berbentuk stiker yang diiklankan diTV. Menurut iklan pengguna cukup menempelkannya dijamin akan turun berat badan beberapa kilo.
”Tentu saja!” jawab sang dokter, ”Kalau Anda menempelkannya di mulut.”
(Nggak bisa makan donk)
By. Seni MAN 1
1 comment:
hahahah
rencana mau nurutin,,
gak jdi deh klo gitu cara nya...
hahahaha
Post a Comment